Lowongan Kerja BUMN PT Amarta Karya (Persero) Mei 2023

Lowongan Kerja BUMN PT Amarta Karya (Persero) Seluruh Indonesia Mei 2023

 

PT Amarta Karya yang biasa disebut dengan PT AMKA (Persero) adalah Badan Usaha Milik Negara Indonesia yang bergerak dibidang konstruksi. Perusahaan ini merupakan hasil nasionalisasi dari NV Constructie Werk Plaatsen De Vri’es Robbe Lindeteves yang bergerak dibidang pabrikasi konstruksi baja. Amarta Karya membagi layanannya dalam dua kategori, yaitu jasa konstruksi & fabrikasi.

Visi dari PT AMKA (Persero) adalah Menjadi Perusahaan Manufaktur, Konstruksi dan Investasi Terkemuka yang Berkelanjutan di Negara Indonesia.

Untuk Mencapai Visi tersebut ditempuh dengan Misi yaitu: Meningkatkan Kompetensi Manufaktur dan Konstruksi untuk pengembangan Inovasi Produk dan Jasa dalam rangka memberikan nilai tambah bagi Pemangku Kepentingan serta memenuhi Kepuasan Pelanggan, Menyediakan Jasa Manufaktur, Konstruksi dan melakukan investasi berdasarkan Tata Kelola Perusahaan yang baik, QHSSE dan Manajemen Risiko dengan sarana Teknologi Informasi.

Mewujudkan Generasi dengan Kinerja Unggul dan Profesional yang berkelanjutan melalui Knowledge Management System, Melakukan Sinergi Bisnis, Diversifikasi dan Ekspansi untuk menciptakan Nilai Tambah serta Pengembangan Bisnis dan Investasi secara Berkelanjutan.

Ada beberapa hal yang perlu diperhatikan sebelum melamar kerja agar pelamar bisa lolos dan memperoleh pekerjaan serta karir yang diidamkan. Selalu Pastikan bahwa anda telah membaca seluruh informasi lowongan kerja yang tersedia. Kelalaian/ketidakpahaman saat membaca informasi lowongan kerja menjadi salah satu kegagalan para pelamar kerja dikala melamar pekerjaan.

Hal tersebut tentu disayangkan, terlebih apabila anda sudah berusaha menyediakan segala macam syarat melamar pekerjaan baik melamar secara langsung maupun tidak langsung.

Ada beberapa poin penting yang perlu anda perhatikan saat anda membaca informasi lowongan pekerjaan. Hampir Setiap lowongan kerja yang dibagikan dalam bentuk poster di media sosial maupun publikasi tulisan seperti yang ada baca saat ini mencantumkan kriteria identitas diri.

Mengenal Kualifikasi

Kualifikasi adalah Kriteria & Keahlian yang diperlukan untuk melakukan sesuatu(menduduki jabatan dan sebagainya)

Kriteria & Keahlian yang umumnya diminta oleh perusahaan adalah Usia, Status, Pendidikan, Pengalaman dan Domisili tempat tinggal anda. Semua Kriteria tersebut dicantumkan pada bagian Kualifikasi.

Mengenal Jobdesk

Setiap Jenis Pekerjaan memiliki tanggung jawab yang berbeda, Contohnya pekerjaan di bidang teknologi tentu membutuhkan orang berpendidikan yang berkaitan dengan IT semisal Teknik Informatika. Perusahaan yang membuka lowongan pekerjaan membutuhkan seorang pelamar yang bisa melaksanakan seluruh Tanggung Jawab yang dibutuhkan Jenis Pekerjaan tersebut biasanya ada pada bagian Jobdesk atau ditanyakan pada saat interview.

Sangat disayangkan apabila anda sudah berusaha melamar kerja dengan segala bentuk persyaratan terpenuhi namun gagal karena anda mengabaikan Kualifikasi dan Jobdesk yang tercantum.

BursaLoker.id hadir sebagai media yang membantu para pencari kerja dalam usaha mencari informasi lowongan kerja. Kami senantiasa menghadirkan informasi yang valid, akurat, dan terkini untuk memberikan informasi yang bermanfaat bagi pembaca.

BursaLoker.id menerbitkan informasi lowongan kerja yang kredibel dan berkualitas, informasi mengenai Kualifikasi serta Jobdesk dari Lowongan Kerja yang didapat dari perusahaan baik langsung maupun tidak langsung sehingga anda bisa membaca dengan teliti terlebih dahulu sebelum Melamar Kerja.

Sebelum anda melamar pekerjaan pastikan kembali secara berkala kualifikasi yang tersedia, sehingga bisa lekas diterima di perusahaan & Jenis Pekerjaan yang anda idamkan.

Saat ini PT Amarta Karya (Persero) yang berlokasi di Seluruh Indonesia kembali membuka lowongan kerja bagi lulusan D3/S1 untuk mengisi beragam posisi yang sedang kosong dengan persyaratan sebagai berikut:

Teknik Sipil – 2023

Kualifikasi

  1. Pendidikan minimal D3/S1
  2. IPK untuk PTN: 3.00 , PTS: 3.50
  3. Diutamakan Laki-Laki
  4. Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja PT Amarta Karya

Akuntansi/Manajemen Keuangan/Pajak – 2023

Kualifikasi

  1. Pendidikan minimal D3/S1
  2. IPK untuk PTN: 3.00 , PTS: 3.50
  3. Diutamakan Laki-Laki
  4. Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja PT Amarta Karya

Arsitektur 2023

Kualifikasi

  1. Pendidikan minimal D3/S1
  2. IPK untuk PTN: 3.00 , PTS: 3.50
  3. Diutamakan Laki-Laki
  4. Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja PT Amarta Karya

Hukum 2023

Kualifikasi

  1. Pendidikan minimal D3/S1
  2. Memiliki Pengalaman 5 Tahun
  3. Laki-Laki
  4. Telah Mengikuti PKPA
  5. Telah Lulus UPA Peradi
  6. Pengalaman dalam beracara
  7. Menguasai Manajemen Proyek (Menjadi Nilai Tambah)

Teknik Mesin 2023

Kualifikasi

  1. Pendidikan minimal D3/S1
  2. IPK untuk PTN: 3.00 , PTS: 3.50
  3. Diutamakan Laki-Laki
  4. Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja PT Amarta Karya

Teknik Elektro 2023

Kualifikasi

  1. Pendidikan minimal D3/S1
  2. IPK untuk PTN: 3.00 , PTS: 3.50
  3. Diutamakan Laki-Laki
  4. Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja PT Amarta Karya

CARA MELAMAR

Bagi anda yang berminat dan memenuhi kualifikasi diatas, silahkan kirim lamaran Lowongan Kerja BUMN PT Amarta Karya (Persero) Mei 2023 melalui link berikut:

DAFTAR LOWONGAN KERJA BUMN PT AMARTA KARYA (PERSERO) DESEMBER 2023

Lowongan kerja ini tidak dipungut biaya. Lamaran yang tidak memenuhi kualifikasi diatas tidak akan diproses. Hanya kandidat terbaik yang akan dipanggil untuk mengikuti seleksi tahap selanjutnya. Lamaran Lowongan Kerja BUMN PT Amarta Karya (Persero) Mei 2023 diterima paling lambat: 9 Febuari 2023.